Wednesday 28 November 2012

Cara Memasak Sambal Udang

Cara Memasak Sambal Udang oleh  CARAKUmemasak.blogspot.com, Artikel dan info berikut ini akan diulas tentang kumpulan daftar aneka jenis, nama atau macam macam resep masakan atau resep makanan asli dari daerah Indonesia yang ditampilakan dalam situs, blog atau website wisata kuliner menu sehat dengan cara mudah yang didalamnya menjelaskan bagaimana cara membuat atau memasak makanan Sambal Udang dan meraciknya, bumbu bumbu atau bahan bahan Sambal Udang yang diperlukan untuk memasak dan juga tekhnik menyajikan atau menghidangkan menu yang sudah matang.

Bahan:
  1. 500 g udang ukuran sedang, bersihkan, buang kepalanya, belah punggungnya
  2. 1/4 sdt garam halus
  3. 1/4 sdt merica bubuk
  4. 1/2 sdm air jeruk nipis
  5. 4 sdm minyak untuk menumis
  6. 1 lembar daun salam
  7. 10 cm Serai, memarkan
  8. 150 ml santan kental
  9. bawang goreng untuk taburan
Haluskan
  1. 7 buah cabai merah
  2. 2 slung bawang putih 6 buah bawang merah 1 sdt kunyit cincang 1 sdt jahe cincang
  3.  sdt ketumbar sangrai
  4. 3 butir kemiri sangrai/goreng
  5.  sdt terasi
  6. 1 sdt air asam jawa
Cara membuat :
  1. Campur udang dengan garam, merica bubuk dan air jeruk nipis. Biarkan selama 15 menit.
  2. Panaskan minyak, tumis bumbu halus bersama daun salam dan Serai sampai matang dan daun salam layu. Masukkan udang dan aduk sampai kaku, tuangi santan. Masak sampai seluruhnya matang dan kuah mengental.
  3. Angkat dan masukkan ke dalam mangkuk saji. Taburi bawang goreng dan hidangkan.
Untuk 4 orang
Serai, bagian yang dipakai untuk masakan adalah bagian batangnya. Serai memberikan aroma harum dan rasa gurih pada masakan. Memarkan batangnya yang utuh agar aroma keluar sempurna, talu tumis atau masukkan begitu saja dalam masakan. Serai dapat pula diiris halus atau dihatuskan sebelum diolah lebih lanjut.