Wednesday 7 November 2012

Bahan dan Cara Membuat Masakan Bandeng Presto

Bahan dan Cara Membuat Masakan Bandeng Presto oleh  CARAKUmemasak.blogspot.com Artikel dan info berikut ini akan diulas tentang kumpulan daftar aneka jenis, nama atau macam macam resep masakan atau resep makanan asli dari daerah Indonesia yang ditampilakan dalam situs, blog atau website wisata kuliner menu sehat dengan cara mudah yang didalamnya menjelaskan bagaimana cara membuat Bandeng Presto atau memasak makanan dan meraciknya, bumbu bumbu atau bahan bahan Bandeng Presto yang diperlukan untuk memasak dan juga tekhnik menyajikan atau menghidangkan menu yang sudah matang.

Bahan Bandeng Presto
  1. 1 kg ikan bandeng segar
  2. 1 liter air
  3. Daun pisang untuk alas
Bumbu Halus Bandeng Presto
  1. 6 siung bawang putih
  2. 4 cm kunyit
  3. 4 sendok teh garam
Cara Membuat Bandeng Presto
  1. Siangi ikan, keluarkan isi perutnya melalui mulut, sisihkan.
  2. Larutkan bumbu halus dengan air. Sisihkan.
  3. Letakkan ikan di dalam alat presto yang telah di alasi dengan daun pisang, tuangi larutan bumbu.
  4. Masak selama 20 menit, angkat dan ikan siap digoreng.